Ini Alasan Partai Golkar dan PAN Berkoalisi dengan Gerindra-PKB

Sementara, Ketua Umum PAN, Zulkifli Hasan atau Zulhas juga menyatakan dukungan resminya kepada Prabowo sebagai capres 2024-2029.

Salah satu alasannya adalah pengalaman kerja sama pada pemilihan presiden 2014 dan 2019 silam.

”Kami sudah 10 tahun bareng-bareng dengan Prabowo, kami meyakini perjuangan 10 tahun itu akan tuntas,” uja4 Zulhas.

Ia pun menyebut koalisi ini untuk melanjutkan apa yang telah dicapai oleh Pemerintahan Presiden Jokowi.

Oleh karena itu, PAN ingin menuntaskan perjuangan Prabowo dalam melanjutkan pencapaian pemerintahan saat ini.

“Kita harus melanjutkan apa yang sudah dicapai presiden, bersama Bapak Prabowo. Peluang kita tidak banyak, tapi kita punya peluang emas,” tandasnya.

Baca: Prabowo dan PSI Punya Kesamaan Cita-cita, Grace: Tokoh Besar, Respec Siapa pun

Komentar